Minggu, 05 Oktober 2014

RUN DOWN ACARA "HISTORICAL HERITAGE EVENT" - MALANG TRADITIONAL FOOD-VAGANZA

"RUNDOWN ACARA"

Susunan Kegiatan Malang Traditional Food-Vaganza

Waktu
Kegiatan
Pelaksana
Keterangan
06.00-06.30
Briefing panitia
Panitia
Panitia berkumpul sebelum kegiatan untuk melakukan briefing terlebih dahulu
06.30-07.00
Registrasi Stan Bazar
Peserta Bazar
Pada saat registrasi, peserta bazar akan mendapatkan ID CARD dan nomor stan
07.00-08.00
Persiapan Penataan Stan
Peserta Bazar
Peserta bazar telah diperbolehkan menghias stan masing-masing
08.00-08.15
Pembukaan Bazar
Panitia
Dilakukan oleh MC acara
08.15-08.45
Sambutan- sambutan
Panitia
Ketua Pelaksana : Yohannes Sudiantha
Ketua Jurusan : Abdul Wahid Hasyim
Ketua PKK Kota Malang : Ibu Moh. Anton
08.45-09.15
Persiapan lomba dan Registrasi peserta Session I
Peserta lomba masak
Peserta mempersiapkan perlengkapan lomba memasak mulai dari bahan penunjang dan peralatan
09.15-11.15
Lomba Masak Session I
Peserta lomba masak
Semua peserta memasak makanan dan jajanan tradisional dari Malang (terdiri dari 15 tim)
11.1512.00
Penilaian oleh Juri Session I
Juri dan Peserta
Penilaian masakan dan jajanan tradisional dilakukan oleh Juri
12.00-12.30
Hiburan
·         Tari Topeng Malangan
·         Akustik PWK

Penampilan dari mahasiswi PWK UB
12.30-13.00
ISHOMA
Panitia dan peserta
Peserta dan panitia melakukan istirahat, ibadah dan makan siang
13.00-13.30
Persiapan lomba dan Registrasi peserta Session II
Peserta lomba masak
Peserta mempersiapkan perlengkapan lomba memasak mulai dari bahan penunjang dan peralatan
13.30-15.30
Lomba Masak Session II
Peserta lomba masak
Kegiatan lomba memasak masakan dan jajanan tradisional dari Malang (terdiri dari 15 tim)
15.30-16.00
Penilaian oleh Juri Session I
Juri dan Peserta
Juri berasal dari :
·         Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kota Malang
·         Indonesian Chef Asossiation (ICA)
·         Pemilik Museum Malang Tempoe Doeloe
16.00-16.30
ISHOMA
Panitia dan peserta
Peserta dan panitia melakukan istirahat, ibadah
16.30-17.00
Demo memasak
Panitia dan Peserta
Demo masak makanan tradisional khas Malang yang dibawakan oleh Chef dari Indonesian Chef Asossiation (ICA) cabang Malang
17.00-17.30
Hiburan
·      Tentara Langit
Hiburan music akustik
17.30-18.00
Pengumuman dan penyerahan hadiah
Panitia, Peserta
Pengumuman pemenang lomba dan penyerahan hadiah oleh ketua pelaksana dan Juri
18.00- selesai
Penutup
Panitia dan peserta
Penutupan oleh panitia


1 komentar:

  1. Bagi anda yang hobby bermain judi online seperti :
    Bandar Ceme, Ceme Keliling, Capsa Susun, Domino, Bandar Poker dan omaha poker
    Mari segera bergabung bersama kami di s1288poker
    Kami agen penyediaan jasa judi online terbaik dan terpercaya.
    (WA : 081910053031)

    BalasHapus